LBB VARIASI Vlll Purna Paskibraka Indonesia Kabupaten Jepara
Deskripsi Event
Jangan lewatkan kesempatan berharga untuk unjuk kemampuan dalam ajang Lomba Baris-Berbaris paling bergengsi!Sudah saatnya menunjukkan kemampuan terbaik kalian dalam baris-berbaris. Bersama, kita bangun jiwa
Deskripsi Event
Jangan lewatkan kesempatan berharga untuk unjuk kemampuan dalam ajang Lomba Baris-Berbaris paling bergengsi!
Sudah saatnya menunjukkan kemampuan terbaik kalian dalam baris-berbaris. Bersama, kita bangun jiwa disiplin, kebersamaan, dan semangat juang tinggi di ajang LBB VARIASI VIII Tahun 2025 Tingkat SMA/MA/SMK dan SMP/MTS Se-Kabupaten Jepara.